PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, CITRA PERUSAHAAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN KRL COMMUTER LINE

SALSABILAH, FARASTIA (2022) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, CITRA PERUSAHAAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN KRL COMMUTER LINE. S1 thesis, Universitas Negeri Jakarta.

[img]
Preview
Text
COVER (cover-kata pengantar).pdf

Download (452kB) | Preview
[img]
Preview
Text
TABLE OF CONTENT (Daftar Isi-Daftar Lampiran).pdf

Download (566kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (953kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Farastia Salsabilah, 2022: Pengaruh Kualitas Pelayanan, Citra Perusahaan, dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan KRL Commuter Line. Skripsi, Jakarta: Pendidikan Bisnis, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta. Tim Pembimbing: Dra. Basrah Saidani, M.Si. dan Nadya Fadillah Fidhyallah, M.Pd. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan, kualitas pelayanan terhadap kepercayaan, kualitas pelayanan terhadap citra perusahaan, citra perusahaan terhadap kepercayaan, citra perusahaan terhadap loyalitas, dan kepercayaan terhadap loyalitas pelanggan krl commuter line. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif dan kausal, sampel pada penelitian ini sebanyak 200 responden, yang ditentukan dengan metode purposive sampling dan responden merupakan pengguna KRL Commuter Line minimal 3 kali dan berdomisili di Jabodetabek. Teknik analisis data yang digunakan yaitu Structural Equation Modeling (SEM) denagn software IBM SPSS Amos. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan, kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepercayaan, kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap citra perusahaan, citra perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepercayaan, citra perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas, dan kepercayaan tidak berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan KRL commuter line. Kata Kunci: Kualitas Pelayanan, Citra Perusahaan, Kepercayaan, dan Loyalitas

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: Pembimbing 1 : Dra. Basrah Saidani, M.Si Pembimbing 2 : Nadya Fadillah Fidhyallah, M.Pd
Subjects: Ilmu Sosial (Social Science) > Ilmu Ekonomi (Economics)
Ilmu Sosial (Social Science) > Pendidikan (Education)
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Pendidikan Bisnis
Depositing User: Pusat Belajar Ekonomi
Date Deposited: 07 Oct 2022 03:16
Last Modified: 07 Oct 2022 03:16
URI: http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/10650

Actions (login required)

View Item View Item