ANALISIS PROSEDUR PERJALANAN DINAS PADA YAYASAN KESEJAHTERAAN PEGAWAI PT. BANK TABUNGAN NEGARA

FEBRIANTO, KHOIRULLOH (2022) ANALISIS PROSEDUR PERJALANAN DINAS PADA YAYASAN KESEJAHTERAAN PEGAWAI PT. BANK TABUNGAN NEGARA. D3 thesis, Universitas Negeri Jakarta.

[img]
Preview
Text
PDF SAMPUL.pdf

Download (663kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PDF DAFTAR ISI.pdf

Download (230kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PDF BAB 1.pdf

Download (449kB) | Preview
[img] Text
PDF BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (566kB)
[img] Text
PDF BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (345kB)
[img]
Preview
Text
PDF BAB 4.pdf

Download (338kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PDF DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (470kB) | Preview

Abstract

KHOIRULLOH FAJAR FEBRIANTO. 2022. 1703519055. Analisis Prosedur Perjalanan Dinas pada Divisi Layanan Kepesertaan dan Internal YKP BTN. Program Studi DIII Administrasi Perkantoran Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur dalam pelaksanaan perjalaan dinas pada Divisi Layanan Kepesertaan dan Internal di Yayasan Kesejahteraan Pegawai PT. Bank Tabungan Negara secara baik, efisien, dan efektif serta bertanggung jawab. Dalam penelitian ini, metode yang digunakan oleh penulis dalam penelitian karya ilmiah ini merupakan metode deskriptif dengan teknik pengumpulan data berdasarkan studi observasi, kajian pustaka dan wawancara dengan narasumber. Hasil dalam penelitian ini menyatakan bahwa prosedur dalam pelaksanaan perencanaan perjalanan dinas sudah sesuai dengan peraturan yang ada, namun masih belum efektif dan efisien. Prosedur perjalanan dinas pada Yayasan Kesejahteraan Pegawai PT. Bank Tabungan Negara dimulai dari pembuatan memo oleh kepala divisi, diteruskan ke pengurus untuk persetujuan, penerbitan surat perjalanan dinas serta rincian perjalanan dinas, melakukan perjalanan dinas, dan pembuatan laporan perjalanan dinas. Ditemukan beberapa permasalahan terkait pelaksanaan, seperti pembuatan dokumen perjalanan dinas yang masih manual serta laporan perjalanan dinas yang masih berantakan dan kegiatan perencanaan perjalanan dinas yang tidak dilakukan oleh sekretaris. Dengan demikian diperlukannya otomatisasi kantor mengenai sistem informasi serta pemberian tugas sesuai dengan tanggung jawabnya masing masing karyawan. Kata Kunci : Otomatisasi Kantor, Prosedur Perjalanan Dinas, Sektretaris.

Item Type: Thesis (D3)
Additional Information: Pembimbing : Rizki Firdausi Rachmadania, SE., M.SM
Subjects: Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan (Technology and Applied Science) > Manajemen (Management and Auxiliary Service) > Layanan Kantor (Office Services)
Divisions: Fakultas Ekonomi > D3 Administrasi Perkantoran
Depositing User: Pusat Belajar Ekonomi
Date Deposited: 11 Oct 2022 06:51
Last Modified: 11 Oct 2022 06:51
URI: http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/10785

Actions (login required)

View Item View Item