EFEK MEDIASI BRAND TRUST DALAM PENGARUH BRAND IMAGE DAN E–SERVICE QUALITY TERHADAP CUSTOMER LOYALTY BUKALAPAK

AFFANDI, MUHAMMAD (2023) EFEK MEDIASI BRAND TRUST DALAM PENGARUH BRAND IMAGE DAN E–SERVICE QUALITY TERHADAP CUSTOMER LOYALTY BUKALAPAK. S1 thesis, Universitas Negeri Jakarta.

[img]
Preview
Text
COVER-1.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (569kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (667kB)
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (556kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (591kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (509kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (573kB) | Preview

Abstract

Muhammad Affandi. 8215152493. Efek Mediasi Brand Trust dalam Pengaruh Brand Image dan E–Service Quality Terhadap Customer Loyalty Bukalapak. Program Studi Manajemen. Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Jakarta. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Efek Mediasi Brand Trust dalam Pengaruh Brand Image dan E–Service Quality Terhadap Customer Loyalty Bukalapak. Populasi dalam penelitian ini adalah pengguna Bukalapak yang berdomisili/tinggal di DKI Jakarta, berusia 17 tahun ke atas, dan pernah bertransaksi di Bukalapak minimal 3 kali dalam 1 bulan terakhir. Sampel dalam penelitian ini adalah 150 orang dengan menggunakan metode purposive sampling. Analisis data yang dilakukan dengan bantuan program aplikasi komputer yaitu Smart PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) brand image berpengaruh positif dan signifikan terhadap customer loyalty, 2) e-service quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap customer loyalty, 3) brand image berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand trust, 4) e-service quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand trust, 5) brand trust berpengaruh positif dan signifikan terhadap customer loyalty, 6) brand trust memediasi pengaruh positif dan signifikan brand image terhadap customer loyalty, 7) brand trust memediasi pengaruh positif dan signifikan e-service quality terhadap customer loyalty. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah customer loyalty sangat dipengaruhi oleh brand image dan e-service quality melalui brand trust. Karena semakin tinggi brand image dan e-service quality sebuah perusahaan maka akan menimbulkan brand trust pada konsumen, dan pada akhirnya semakin percaya konsumen terhadap suatu perusahaan maka akan menimbulkan customer loyalty. Kata kunci: brand image, e-service quality, brand trust, customer loyalty.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: Pembimbing 1 : Prof. Dr. Suherman, S.E.,M.Si., Pembimbing 2 : Shandy Aditya, BIB, MPBS.,
Subjects: Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan (Technology and Applied Science) > Manajemen (Management and Auxiliary Service)
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Manajemen
Depositing User: Pusat Belajar Ekonomi
Date Deposited: 11 May 2023 03:39
Last Modified: 11 May 2023 03:39
URI: http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/11235

Actions (login required)

View Item View Item