LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN BAGIAN MARKETING PT. CANDI CIPTA PARAMUDA

HUDITYA, ARIO BIMO PUTRA (2017) LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN BAGIAN MARKETING PT. CANDI CIPTA PARAMUDA. Fakultas Ekonomi.

[img]
Preview
Text
Lap. PKL Ario Bimo Putra Huditya.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

LEMBAR EKSEKUTIF Ario Bimo Putra Huditya. 8223154337. Laporan Praktik Kerja Lapangan pada PT. CANDI CIPTA PARAMUDA. Program Studi DIII Manajemen Pemasaran. Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Jakarta. Laporan ini bertujuan untuk menginformasikan kegiatan praktikan selama dua bulan (10 Juli 2017 – 1 September 2017) di PT. Candi Cipta Paramuda. Praktikan ditugaskan pada Divisi Marketing. Praktik kerja lapangan bertujuan untuk memperoleh penge tahuan dalam hal pekerjaan di perusahaan khususnya di bidang pemasaran. Selama melakukan Praktik Kerja Lapangan, praktikan melakukan beberapa pekerjaan seperti membantu kegiatan pemasaran perusahaan melalui digital marketing, membuat iklan untuk web dan social media PT. Candi Cipta Paramuda, membuat job list pekerjaan yang masuk setiap harinya dan melakukan kegiatan telemarketing untuk menawarkan tawaran vendor ke humashumas partai politik, serta memutakhirkan contact person karyawan aktif perusahaan. Dengan adanya pengalaman kerja ini praktikan dapat menarik kesimpulan yaitu praktikan memperoleh pengetahuan dalam hal pekerjaan khususnya pada bidang pemasaran di perusahaan, kemudian praktikan dapat meningkatkan keterampilan dalam hal dan dalam hal men-design iklan untuk kebutuhan web dan social media resmi perusahaan, dan praktikan dapat membandingkan teori antara teori yang didapatkan di perkuliahan dengan Praktik Kerja Lapangan. Kata Kunci: Telemarketing, advertising, vendor, digital marketing, job list, contact person, marketing.

Item Type: Other
Additional Information: Pembimbing: Setyo Ferry Wibowo, SE, M.Si
Subjects: Student Paper
Divisions: Fakultas Ekonomi > D3 Manajemen Pemasaran
Depositing User: Budi Siswanto
Date Deposited: 11 Apr 2018 07:25
Last Modified: 11 Apr 2018 07:25
URI: http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/4768

Actions (login required)

View Item View Item