LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PADA SEKSI SARANA DAN PRASARANA DI SUKU DINAS PENDIDIKAN WILAYAH I KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR

LESTARI, LARASATI INDAH (2018) LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PADA SEKSI SARANA DAN PRASARANA DI SUKU DINAS PENDIDIKAN WILAYAH I KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR. Fakultas Ekonomi.

[img]
Preview
Text
Larasati Indah L _8105154100.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

LARASATI INDAH LESTARI. 8105154100. Laporan Praktik Kerja Lapangan pada Suku Dinas Pendidikan Wilayah I Kota Administrasi Jakarta Timur : Program Studi Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta, Juli 2018. Praktik Kerja Lapangan (PKL), dilakukan di Suku Dinas Pendidikan Wilayah I Kota Administrasi Jakarta Timur, selama satu bulan terhitung sejak tanggal 2 Januari 2018 sampai dengan 2 Februari 2018. Tujuan dilaksanakannya Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah untuk mendapatkan pengalaman bekerja sebelum memasuki dunia kerja, menambah wawasan, pengetahuan, kemampuan, dan keterampilan sehingga praktikan siap memasuki dunia kerja, pelaksanaan kerja yang dilakukan oleh praktikan adalah pekerjaan di bidang kearsipan dan bidang manajemen administrasi. Pada pelaksanaannya, praktikan menemui beberapa kendala, yaitu kurangnya fasilitas kerja dan komunikasi yang kurang efektif. Untuk mengatasi masalah tersebut praktikan mesiasati dengan membawa laptop, melaporkan kepada kepala Tata Usaha untuk pengadaan kertas, dan melakukan komunikasi yang baik dengan karyawan Suku Dinas Pendidikan Wilayah I Kota Administrasi Jakarta Timur. Selain memberikan manfaat bagi Praktikan, Pratik Kerja Lapangan (PKL) ini juga bermanfaat bagi pihak instansi terkait dan juga pihak Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta sebagai lembaga pendidikan dalam memperisapkan lulusan yang berkualitas dan terampil dalam dunia kerja. Praktikan mengambil kesimpulan bahwa PKL merupakan proses pembelajaran nyata yang dapat menambah wawasan bagi Praktikan untuk menghadapi dunia kerja yang nyata di masa yang akan datang.

Item Type: Other
Additional Information: Pembimbing : Munawaroh, SE, M.Si
Subjects: Student Paper
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Pendidikan Administrasi Perkantoran
Depositing User: Budi Siswanto
Date Deposited: 23 Oct 2018 06:10
Last Modified: 23 Oct 2018 06:10
URI: http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/6509

Actions (login required)

View Item View Item