LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PADA DIVISI TATA USAHA SERTA DIVISI STANDARISASI DAN FASILITASI DI KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN REPUBLIK INDONESIA

PAMBELA, RENITA SUKMA (2019) LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PADA DIVISI TATA USAHA SERTA DIVISI STANDARISASI DAN FASILITASI DI KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN REPUBLIK INDONESIA. Fakultas Ekonomi.

[img] Text
Laporan PKL Renita Sukma Pambela - 8143165073.pdf

Download (2MB)

Abstract

Renita Sukma Pambela. 8143165073. Laporan Praktik Kerja Lapangan Pada Divisi Tata Usaha serta Divisi Standarisasi dan Fasilitasi di Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia. Program D3 Administrasi Perkantoran, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta , 2019. Disusunya Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini disusun sebagai salah satu syarat kelulusan untuk menyelesaikan studi D3 Administrasi Perkantoran dan sebagai bukti bahwa Praktikan sudah melakukan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) selama dua bulan. Tujuan di adakannya Praktik Kerja Lapangan ini untuk melatih dan mempunyai kemapuan dalam praktik di bidang Administrasi Perkantoran serta Praktikan dapat mengetahui lingkungan dalam dunia kerja yang sesungguhnya. Praktikan melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia yang bertempatkan di Jalan Jenderal Gatot Subroto Kav. 51, Jakarta Selatan 12950. Praktikan melaksakan Praktik Kerja Lapangan selama dua bulan lamanya yaitu di mulai dari tanggal 16 Juli sampai 5 Oktober 2018. Adapun kegiatan selama Praktik Kerja Lapangan tersebut ialah menginput surat masuk dan keluar, memfoto copy dokumen, menscan dokumen, mengarsipkan serta merapihkan dokumen, mendistribusikan surat undangan rapat, menerima tamu, menerima telepon, serta menginput kegiatan direktur.

Item Type: Other
Additional Information: Pembimbing: Susan Febriantina, S.Pd. M.Pd
Subjects: Student Paper
Divisions: Fakultas Ekonomi > D3 Administrasi Perkantoran
Depositing User: Budi Siswanto
Date Deposited: 17 Jun 2019 07:43
Last Modified: 17 Jun 2019 07:43
URI: http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/7488

Actions (login required)

View Item View Item