PUTRI, LUCKY WIDURA (2018) LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)PADA DIVISI MARKETING BAGIAN ADMINISTRASI MARKETING DAN DIVISI FINANCE BAGIAN FINANCE ADMIN PT. DINAMIKA ELEKTRA MANDIRI. Fakultas Ekonomi.
|
Text
laporan lucky.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Lucky Widura Putri. 8135150161. Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) pada PT. Dinamika Elektra Mandiri. Jakarta: Program Studi Pendidikan Bisnis Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta Desember 2018. Praktikan melaksanakan Praktik Kerja Lapangan pada Kantor Pusat PT. Dinamika Elektra Mandiri. sub bagian Marketing Rukan Graha Mas Blok B No.26 Jl. Raya Perjuangan Kebon Jeruk, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11530 Telp. (021)-5303888. Fax. (62-21)-5302838 e-mail: dinamika3000@cbn.net.id. Website: http://www.de-mandiri.com, pada tanggal 22 Januari sampai dengan 23 Februari 2018 dengan 5 hari kerja, Senin – Jumat pukul 08.00 – 17.00 WIB. Tujuan dilaksanakannya PKL adalah untuk mendapatkan pengalaman kerja sebelum memasuki dunia kerja dan memperoleh surat keterangan kerja (referensi) dari instansi terkait. Selain itu, agar mahasiswa ataupun mahasiswi dapat menigkatkan wawasan pengetahuan, pengalaman, kemampuan dan keterampilan yang telah diperoleh pada masa perkuliahan. Penulisan laporan ini bertujuan untuk memenuhi salah satu persyaratan akademik untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Universitas Negeri Jakarta. Selama kegiatan PKL, Praktikan ditempatkan pada SUB Marketing. Bidang kerja Praktikan adalah pada bagian Administrasi Marketing yang bertugas mendistribusikan informasi-informasi yang diterima oleh SUB Marketing PT. Dinamika Elektra Mandiri. Dan SUB Finance bidang kerja praktikan adalah pada bagian Finance Admin yang bertugas menyusun laporan pajak. Praktikan mengambil kesimpulan bahwa PKL merupakan proses pembelajaran nyata dan dapat menambah wawasan bagi Praktikan untuk menghadapi dunia kerja yang nyata di masa yang akan datang
Item Type: | Other |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing : Drs. Nurdin Hidayat, MM., M.Si |
Subjects: | Student Paper |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > S1 Pendidikan Bisnis |
Depositing User: | Budi Siswanto |
Date Deposited: | 26 Dec 2018 07:42 |
Last Modified: | 26 Dec 2018 07:42 |
URI: | http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/6598 |
Actions (login required)
View Item |