BUSINESS PLAN BOSTEA (Perencanaan Pendirian Usaha Bolu Kukus Greentea)

Eko Isnanda, Pradipta Arif (2018) BUSINESS PLAN BOSTEA (Perencanaan Pendirian Usaha Bolu Kukus Greentea). Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta.

[img]
Preview
Text
Pradipta - BP BOSTEA.pdf

Download (270kB) | Preview

Abstract

Rencana pendirian usaha Bostea adalah perencanaan usaha dengan melakukan modifikasi terhadap salah satu makanan hidangan meja saat acara. Bolu merupakan salah satu jenis makanan yang sudah tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia. Bolu sendiri merupakan salah satu kue yang ada di meja saat ada acara resmi ataupun tidak resmi. Melihat potensi pangsa pasar dan penjualan yang cukup tinggi, maka bisnis Bostea masih sangat terbuka luas. Selain itu, Bostea akan selalu memberikan keunggulan, dengan berbagai macam cara seperti memberikan harga yang bersaing, mengedepankan kualitas, serta berinovasi dalam proses produksi. Untuk itu penulis mengharapkan usaha Bolu Kukus Greantea dapat berjalan dan memberikan prospek yang baik, serta mampu melestarikan dan berinovasi dengan makanan tradisional Nusantara. Berdasarkan hasil dari analisis kelayakan usaha menggunakan Payback Periuod, Net Present Value, Internal Rate of Return dapat disimpulkan bahwa Bolu Kukus Greantea dinyatakan layak untuk dijalankan dan memiliki peluang usaha yang baik di masa yang akan datang.

Item Type: Other
Additional Information: Student Paper; Lecturer: Dr. Dedi Purwana ES, M.Bus
Uncontrolled Keywords: Bostea, Bolu Kukus Greentea
Subjects: Student Paper
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Pendidikan Administrasi Perkantoran
Depositing User: Users 16 not found.
Date Deposited: 26 Apr 2018 02:37
Last Modified: 26 Apr 2018 02:37
URI: http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/5579

Actions (login required)

View Item View Item