RAMADHAN, ILHAM (2023) ANALISIS FAKTOR PENENTU IMPLEMENTASI SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING (ERP) UNTUK MENCAPAI KEUNGGULAN BERSAING DI PERUSAHAAN JASA KONSTRUKSI. S2 thesis, Universitas Negeri Jakarta.
Text
Cover.pdf Download (1MB) |
|
Text
Table of Contents.pdf Download (173kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (755kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (707kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (263kB) |
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (225kB) |
Abstract
Penelitian ini menggunakan data primer yang disebarkan kepada 146 responden. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah non-probabilty sampling dan purposive sampling yang disebarkan pada karyawan yang berada pada PT Brantas Abipraya (persero). Data responden didapatkan melalui penyebaran kuisioner yang berisi daftar pertanyaan sesuai dengan variable penelitian. Data dianalisis dengan metode Structural Equation Modelling (SEM) dengan menggunakan bantuan program LISREL 8.80. Hasil penelitian menunjukan bahwa dukungan manajemen puncak berpengaruh terhadap keberhasilan implementasi ERP, manajemen proyek yang efektif berpengaruh terhadap keberhasilan implementasi ERP, business process reengineering berpengaruh terhadap keberhasilan ERP, software dan hardware tidak berpengaruh terhadap keberhasilan ERP, Pendidikan dan pelatihan berpengaruh terhadap keberhsailan ERP, dukungan vendor tidak berpengaruh terhadap keberhasilan ERP, budaya organisasi berpengaruh terhadap keberhasilan ERP, dukungan manajemen puncak berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, manajemen proyek yang efektif berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, business process reengineering berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, software dan hardware berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, Pendidikan dan pelatihan berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, dukungan vendor berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, budaya organisasi berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, keberhasilan system ERP berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, dan dukungan manajemen puncak, manajemen proyek yang efektif, business process reengineering, software dan hardware, Pendidikan dan pelatihan, dukungan vendor, budaya organisasi, keberhasilan system ERP berpengaruh terhadap keunggulan bersaing. Kata kunci: Keunggulan Bersaing, Implementasi Sistem ERP, Faktor penentu keberhasilan
Item Type: | Thesis (S2) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing 1 : Bapak Dr. Agung Wahyu Handaru, ST., M.M Pembimbing 2 : Bapak Dr. Indra Pahala, SE., M.Si |
Subjects: | Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan (Technology and Applied Science) > Manajemen (Management and Auxiliary Service) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > S2 Magister Manajemen |
Depositing User: | Pusat Belajar Ekonomi |
Date Deposited: | 03 Nov 2023 02:36 |
Last Modified: | 03 Nov 2023 02:36 |
URI: | http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/11380 |
Actions (login required)
View Item |