PENGARUH SEMANGAT KERJA DAN KESEIMBANGAN KEHIDUPAN KERJA (WORK LIFE BALANCE) TERHADAP KINERJA KARYAWAN DALAM MENCAPAI TARGET OKR (OBJECTIVE AND KEY RESULTS) (Studi Pada PT. Grab Teknologi Indonesia Regional Yogyakarta dan Jawa Tengah)

WIYARTA, JOKO BANGKIT (2024) PENGARUH SEMANGAT KERJA DAN KESEIMBANGAN KEHIDUPAN KERJA (WORK LIFE BALANCE) TERHADAP KINERJA KARYAWAN DALAM MENCAPAI TARGET OKR (OBJECTIVE AND KEY RESULTS) (Studi Pada PT. Grab Teknologi Indonesia Regional Yogyakarta dan Jawa Tengah). S1 thesis, Universitas Negeri Jakarta.

[img] Text
1. Pdf Cover.pdf

Download (675kB)
[img] Text
2. Pdf Table _Of_Content.pdf

Download (61kB)
[img] Text
3. Pdf Chapter 1.pdf

Download (377kB)
[img] Text
4. Pdf Chapter 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (475kB)
[img] Text
5. Pdf Chapter 3.pdf

Download (183kB)
[img] Text
6. Pdf Chapter 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (404kB)
[img] Text
7. Pdf Chapter 5.pdf

Download (101kB)
[img] Text
8. Pdf Bibliografhy.pdf

Download (161kB)

Abstract

JOKO BANGKIT WIYARTA 1705621144. Pengaruh Semangat Kerja dan Keseimbangan Kehidupan Kerja (Work Life Balance) Terhadap Kinerja Karyawan Dalam Mencapai Target OKR (Objective and Key Results) (Studi Pada PT. Grab Teknologi Indonesia Regional Yogyakarta dan Jawa Tengah): Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta, 2024 Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh semangat kerja dan keseimbangan kehidupan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Grab Teknologi Indonesia Regional Yogyakarta dan Jawa Tengah , untuk pengumpulan data yang diperlukan dalam penelitian dilakukan langsung di lingkungan kerja kantor PT. Grab Teknologi Indonesia Regional Yogyakarta dan Jawa Tengah tersebut. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode sebar kuesioner yang diberikan kepada responden sejumlah 72 orang para pekerja di PT. Grab Teknologi Indonesia Regional Yogyakarta dan Jawa Tengah. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 72 responden tersebut diketahui bahwa pada pemberian semangat kerja dan peningkatan kualitas keseimbangan kehidupan kerja di PT. Grab Teknologi Indonesia Regional Yogyakarta dan Jawa Tengah tidak akan memberikan pengaruh positif terhadap kinerja para karyawannya, dimana apabila ada kenaikan nilai kontribusi dari pemberian semangat kerja (X) maka akan naik pula nilai kontribusi dari Kinerja Karyawan (Y), apabila ada kenaikan nilai kontribusi dari pemberian work life balance maka tidak akan naik pula nilai kontribusi dari Kinerja Karyawan (Y), dan kemampuan variabel bebas (X) dalam menjelaskan variabel terikat (Y) secara simultan berpengaruh terhadap variabel Kinerja Karyawan sebesar 2,5%. sisanya 98,5 % dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini..Sehingga dapat disimpulkan bahwa tidak ada pengaruh secara positif untuk semangat kerja dan keseimbangan kehidupan kerja yang diterapkan oleh PT. Grab Teknologi Indonesia Regional Yogyakarta dan Jawa Tengah terhadap kinerja para karyawannya. Kata kunci: semangat kerja, keseimbangan kehidupan kerja, kinerja karyawan.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: Pembimbing 1 : Prof. Dr. Dewi Susita, M.Si. Pembimbing 2 : Dr. Agung Wahyu Handaru, ST, M.M..
Subjects: Teknologi dan Ilmu-Ilmu Terapan (Technology and Applied Science) > Manajemen (Management and Auxiliary Service)
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Manajemen
Depositing User: Pusat Belajar Ekonomi
Date Deposited: 14 Aug 2024 07:19
Last Modified: 14 Aug 2024 07:19
URI: http://repository.fe.unj.ac.id/id/eprint/11841

Actions (login required)

View Item View Item